Haii pembaca ..
kali ini kita akan menyelesaikan masalah tentang algoritma. Algoritma adalah
langkah-langkah untuk menyelesaikan suatu masalah.
Berikut di bawah ini adalah contoh sebuah
masalah algoritma yang akan kita selesaikan:
ANALISIS MASALAH
1. Memindahkan semua cakram
pada tiang A ke tiang B
ATURAN CAKRAM
- Hanya satu cakram yang boleh di pindahkan dalam satu waktu.
- Setiap perpindahan berupa pengambilan cakram teratas dari satu tiang dan memasukannya ke tiang lain.
- Tidak boleh meletakkan cakram di atas cakram lain yang lebih kecil.
CARA PENYELESAIAN :
- Cakram berwarna hijau di tiang A pindahkan ke tiang B
- Cakram berwarna biru di tiang A pindahkan ke tiang C
- Cakram berwarna hijau di tiang B pindahkan ke tiang C
- Cakram berwarna orange di tiang A pindahkan ke tiang B
- Cakram berwarna hijau tiang C pindahkan ke tiang A
- Cakram berwarna biru di tiang C pindahkan ke tiang B
- Cakram berwarna hijau di tiang A pindahkan ke tiang B
ANALISIS MASALAH
2. Mencari rute yang memiliki
jalan paling dekat
ATURAN ALGORITMA JARAK :
- Carilah rute dari titik 0 ke 5 sebanyak mungkin.
- Tentukan jarak yang paling pendek.
- Langkah yang di ambil tidak boleh berlawanan dengan tanda panah.
CARA PENYELESAIAN :
1.
Rute pertama
jarak paling jauh
·
Melalui jalan
agus 13 km
·
Melalui jalan
dodi 2 km
·
Melalui jalan
farhan 1 km
·
Melalui jalan
halim 13 km
Total jarak : 29 km
2.
Rute kedua jarak
menengah
·
Melalui jalan
agus 13 km
·
Melalui jalan
budi 6 km
·
Melalui jalan
cinta 5 km
Total jarak : 24 km
3.
Rute ketiga jarak
menengah
·
Melalui jalan eri
4 km
·
Melalui jalan
farhan 1 km
·
Melalui jalan
halim 13 km
Total jarak : 18 km
4.
Rute keempat
jarak paling pendek
·
Melalui jalan eri
4 km
·
Melalui jalan
farhan 1 km
·
Melalui jalan
gigi 5 km
·
Melalui jalan
cinta 5 km
Total jarak : 15 km
Jadi rute jalan yang paling pendek terdapat di rute
keempat yang berjarak 15 km
Terima kasih sudah berkunjung ke blog saya, Semoga Bermanfaat untuk kalian guys ..^_^
Komentar
Posting Komentar